STRATEGI MEMBANGUN KEBERHASILAN KERAJAAN BISNIS

+ Free Shipping

STRATEGI MEMBANGUN KEBERHASILAN KERAJAAN BISNIS

Penulis;

Hari Susanto, S.E., MM

Jumlah halaman: 60

Ukuran Buku: A5 (14,8×21)

Versi cetak: tersedia

Versi E- Book: tersedia

Berat; 0 Kg

Harga; Rp; 65.000

Masyarakat Indonesia merupakan masyarakat yang memiliki mata pencaharian beraneka ragam karena di zaman sekarang tidak hanya dituntut untuk dapat menghasilkan uang dengan bekerja, namun juga bagaimana caranya dapat meningkatkan penghasilan dan mengurangi tingkat pengangguran di Indonesia. Tidak sedikit dari mereka membangun sebuah usaha kecil dan menengah yang dimana akan berdampak besar terhadap kemajuan perekonomian yang ada di Indonesia. Seiring dengan terus bertambahnya jumlah penduduk di Indonesia dalam era globalisasi dan industrialisasi telah menimbulkan banyak permasalahan, salah satunya adalah kurangnya lapangan pekerjaan, kesempatan kerja dan orang yang mencari kerja lebih banyak dari orang yang mencari kerja, sehingga banyak orang yang tidak mendapatkan kesempatan bekerja, hal ini mengakibatkan meningkatnya jumlah pengangguran sehingga berdampak pada kondisi perekonomian di Indonesia yang semakin memburuk.

Salah satu cara yang dapat mengurangi pengangguran adalah dengan kewirausahaan. Menurut Hendro dalam Susanto (2019) kewirausahaan merupakan suatu kemampuan untuk mengelola sesuatu yang ada dalam diri untuk ditingkatkan agar lebih optimal sehingga bisa meningkatkan taraf hidup di masa mendatang. Dengan kewirausahaan, maka dapat menciptakan lapangan pekerjaan yang luas, tidak bergantung kepada orang lain dalam mendapatkan pekerjaan dan dapat membantu pemerintah dalam mengurangi pengangguran dengan cara membuka lapangan pekerjaan.

 

Category:

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “STRATEGI MEMBANGUN KEBERHASILAN KERAJAAN BISNIS”

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Shopping Cart